A. PENGKAJIAN
1. Biodata
a.
Biodata Klien
Nama :
By. J
Umur :
4 ½ bulan
Jenis Kelamin :
Perempuan
Agama :
Islam
Suku Bangsa :
Sunda
Alamat :
Cibunar – Garut
Tanggal Masuk :
24 November 2005
Tanggal Pengkajian : 24
November 2005
No. CM :
889506
b.
Biodata Penanggung Jawab
Nama :
Ny. L
Umur :
22 tahun
Jenis Kelamin :
Perempuan
Agama :
Islam
Suku Bangsa :
Sunda
Pendidikan :
SMA
Pekerjaan :
Ibu rumah tangga
Alamat :
Cibunar – Garut
Hubungan dengan klien : Ibu
2. Riwayat Kesehatan
a.
Keluhan Utama
Ibu klien mengatakan bahwa anaknya akan diimunisasi DPT III.
b.
Riwayat Kesehatan Sekarang
Menurut penuturan ibu klien, pada saat ini klien dalam keadaan sehat dan
akan diimunisasi DPT III di poliklinik tumbuh kembang RSU dr. Slamet Garut.
c.
Riwayat Kesehatan Dahulu
Menurut penuturan klien, klien belum pernah mengalami sakit dalam kurun
waktu 4 1/2 bulan ini.
d.
Riwayat Kesehatan Keluarga
Menurut penuturan ibu klien, bahwa dalam keluarganya tidak ada yang
pernah menderita penyakit yang berat ataupun penyakit yang menular.
e.
Riwayat Persalinan dan Kehamilan
1). Prenatal
Menurut penuturan ibu klien, selama hamil ibu merasa mual-mual dan muntah
pada waktu pagi hari sampai usia kehamilan kurang lebih 4 bulan dan ibu
mendapatkan imunisasi TT 2 kali yaitu pada usia kehamilan 3 bulan dan 6 bulan,
selama hamil ibu selalu memeriksakan diri secara rutin pada bidan.
2). Intranatal
Menurut penuturan ibu klien, klien dilahirkan pada usia kehamilan 9 bulan
dengan ditolong oleh bidan secara spontan.
3). Postnatal
Menurut penuturan ibu klien, pada saat lahir klien dalam keadaan normal,
klien lahir dengan berat badan 3500 gram.
f.
Riwayat Pertumbuhan dan Perkembangan
1). Riwayat Pertumbuhan
Berat badan saat lahir : 3500 gram
Berat badan sekarang : 7000 gram
Panjang badan saat lahir : 50 cm
Panjang badan sekarang : 64 cm
2). Riwayat Perkembangan
Hal-hal yang sudah dapat
dilakukan oleh klien :
Motorik halus :
klien dapat menggenggam ketika benda diletakkan di tangannya.
Motorik
kasar : klien dapat
menggerakkan kedua tangan dan kakinya.
Bicara : klien belum bisa
bicara.
g.
Riwayat Nutrisi
Menurut penuturan ibu klien, sampai sekarang klien masih diberi ASI.
h.
Riwayat Imunisasi
Menurut penuturan ibu klien, selama 4 1/2 bulan ini klien sudah
mendapatkan imunisasi BCG, Polio (1,2), Hepatitis B (1,2), DPT (1,2) dan
sekarang akan diimunisasi DPT III.
3. Pemeriksaan Fisik
a.
Keadaan Umum
Kesadaran : Compos mentis
Penampilan :
Klien tampak sehat
Tanda – Tanda Vital
Tekanan darah :
-
Pernafasan :
24x/menit
Nadi :
82x/menit
Suhu :
36,5 C
Berat badan :
7000 gram
Tinggi badan :
64 cm
b.
Sistem Integuman
1). Rambut dan Kulit Kepala
Rambut berwarna hitam, menyebar merata di seluruh permukaan kulit kepala,
tekstur halus, tidak tampak adanya lesi dan tidak tampak adanya kotoran di
kulit kepala.
2). Kulit
Kulit klien berwarna putih, tekstur halus, turgor baik terbukti ketika
dicubit dapat kembali ke semula dalam waktu kurang lebih 2 detik, tidak tampak
adanya kotoran.
3). Kuku
Warna dasar kuku transparan, tekstur halus, bentuk cembung, tidak tampak
adanya sianosis, tidak tampak adanya kotoran, pengisian kapiler baik terbukti
setelah dilakukan penekanan pengisian kapiler dapat kembali dalam waktu kurang
lebih 2 detik.
c.
Sistem Penglihatan
Mata kanan dan mata kiri tampak simetris, konjungtiva berwarna merah muda,
sklera berwarna putih, kornea tampak jernih, pupil mengecil saat dirangsang
oleh cahaya, keadaan mata tampak cembung, tidak tampak adanya kotoran pada
kedua mata klien.
d.
Sistem Pendengaran
Telinga kanan dan telinga kiri tampak simetris, tekstur halus, warna sama
dengan warna kulit sekitarnya, tidak tampak adanya kotoran di sekitar telinga
klien, fungsi pendengaran baik terbukti ketika dipanggil namanya klien langsung
menoleh kearah datangnya suara.
e.
Sistem Pernafasan
Posisi hidung simetris antara lubang hidung kanan dan kiri, warna sama
dengan warna kulit muka, tekstur halus, tidak tampak adanya kotoran di lubang
hidung klien, respirasi 24x/menit dengan bunyi vesikuler.
f.
Sistem Kardiovaskuler
Posisi dada simetris antara dada kanan dan dada kiri pada saat inspirasi,
nadi 84x/menit, bunyi jantung reguler,tidak teraba peninggian JVP dan
pembesaran KGB.
g.
Sistem Gastrointestinal
Bibir klien berwarna merah muda, mukosa lembab, tidak tampak adanya
stomatitis, tidak tampak adanya sianosis, lidah berwarna merah muda, tekstur
halus, tidak tampak adanya kotoran di sekitar lidah, bentuk abdomen datar,
tekstur halus, bising usus 10x/menit, tidak tampak adanya kotoran.
h.
Sistem Reproduksi
-
i.
Sistem Muskuloskeletal
Tangan kanan dan tangan kiri dapat digerakkan dengan bebas, kaki kanan
dan kaki kiri dapat digerakkan dengan bebas, terdapat bekas suntikan didaerah
paha.
4. Pola Aktivitas Sehari – Hari
NO
|
AKTIVITAS
|
SEKARANG
|
1.
2.
3.
4.
|
Pola Nutrisi
Jenis
Frekuensi
Porsi
Jenis
Frekuensi
Pola Eliminasi
Konsistensi
Frekuensi
Bau
Frekuensi
Warna
Bau
Personal
Hygiene
Pola
Istirahat, Tidur dan Bermain
-
04.00-05.00 WIB
-
05.00-08.00 WIB
-
08.00-09.00 WIB
-
09.00-12.00 WIB
- 12.00-13.00 WIB
-
13.00-16.00 WIB
-
16.00-17.00 WIB
-
17.00-20.00 WIB
-
20.00-21.00 WIB
-
21.00-00.00 WIB
-
00.00-01.00 WIB
-
01.00-04.00 WIB
|
-
-
-
ASI
Tidak
tentu
Lembek
(1/2 padat)
3-4x/hari
Khas
feces
7-8x/hari
Kuning
jernih
Khas
urine
2x/hari
-
2x/hari
9-10x/hari
-
Bangun, ganti popok, minum susu, bermain
-
Mandi, berjemur, tidur
-
Bangun, ganti popok, minum susu, bermain
-
Tidur
-
Ganti popok, minum susu, bermain
-
Tidur
-
Ganti popok, minum susu, bermain
-
Tidur
-
Ganti popok, minum susu
-
Tidur
-
Ganti popok, minum susu
-
Tidur
|
5. Data Psikologi, Sosial dan Spiritual
a.
Kesehatan Psikologi / Mental
1). Pola Interaksi
Klien sangat aman berada dalam
dekapan ibu.
2). Pola Emosi
Klien belum menampakkan perilaku yang mencerminkan emosinya, klien
menangis saat disuntik DPT III.
3). Pola Pertahanan Keluarga
Semua kebutuhan terpenuhi karena klien merupakan anak pertama sehingga
perhatian keluarga terfokus pada klien. Ibu klien mengatakan merasa khawatir
dan takut anaknya akan sakit setelah diimunisasi.
b.
Kesehatan Keluarga
Klien tinggal bersama kedua orang tuanya.
c.
Aspek Spiritual
-
d.
Therapy
Vaksin DPT III : 0,5 ml (IM)
B. ANALISA DATA
NO
|
SYMPTOM
|
ETIOLOGI
|
PROBLEM
|
1.
2.
|
DS: Ibu klien
mengatakan takut anaknya akan sakit setelah diimunisasi
DO: Ibu klien
tampak cemas
DS: Ibu klien
mengatakan bahwa anaknya akan diimunisasi DPT III
DO: - Klien
menangis saat disuntik DPT III
- Terdapat
bekas suntikan didaerah paha
|
Kurangnya
informasi dan pengetahuan tentang imunisasi à
ibu klien tampak cemas
Vaksin DPT III
melalui IM à
nyeri à
serum DPT III akan bereaksi di dalam tubuh à
tubuh membentuk antibodi à reaksi radang à
panas à
gangguan pengaturan suhu tubuh
|
Gangguan rasa
aman cemas
Resiko
terjadinya peningkatan suhu tubuh
|
C. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1.
Gangguan rasa aman cemas sehubungan dengan kurang
informasi dan pengetahuan ibu tentang efek samping dari imunisasi yang ditandai
dengan:
DS: Ibu klien mengatakan takut anaknya akan sakit
setelah diimunusasi
DO: Ibu klien
tampak cemas
2.
Resiko terjadinya peningkatan suhu tubuh sehubungan
dengan vaksinasi DPT III yang ditandai dengan :
DS: Ibu klien mengatakan bahwa
anaknya akan diimunisasi DPT III
DO: - Kien menangis saat disuntik
DPT III
- Terdapat bekas suntikan
didaerah paha
No comments:
Post a Comment
Aturan Berkomentar :
1. Menggunakan bahasa yang sopan
2. Dilarang Berkomentar spam, flood, junk, iklan, sara, sex dsb.(Komentar Akan Saya Hapus)
3. Silahkan gunakan OpenID untuk mempermudah blogwalking