• About
  • Contact
  • Sitemap
  • Privacy Policy

Benda-benda Lain dalam Tata Surya

 



1.     PLANETOIDA ATAU ASTEROID
PLANETOIDA ADALAH BENDA – BENDA ANGKASA KECIL YANG TERDAPAT DALAM DAERAH ANTARA ORBIT MARS DAN JUPITER. UKURAN ASTEROID LEBIH KECIL DIBANDINGKAN DENGAN PLANET. SAMPAI TAHUN 1987 BARU DITEMUKAN SEKITAR 100.000 BUAH ASTEROID DAN BARU SEKITAR 3500 YANG TELAH DIBERI NAMA DAN YANG TERBESAR DIBERI NAMA CERES.
2.     METEORID, METEOR DAN METEORIT
METEORID ADALAH BENDA – BENDA LANGIT KECIL YANG MENGELILINGI MATAHARI DAN TERDAPAT DIRUANG ANTAR PLANET.
METEOR ADALAH CAHAYA METEORID YANG BERGESEKAN DENGAN ATMOSFER KETIKA METEORID MASUK KE DALAM DAERAH GRAVITASI PLANET.
METEORIT ADALAH METEORID YANG JATUH KEPERMUKAAN BUMI.
3.     KOMET
KOMET BERASAL DARI BAHASA YUNANI KOMETES YANG BERARTI BERAMBUT PANJANG.
KOMET ADALAH BENDA ANTAR PLANET YANG TERDIRI DARI ES ( BUNGKAHAN BATU) SANGAT PADAT DAN KETIKA MENDEKATI MATAHARI MENGELUARKAN GAS BERBENTUK  KEPALA YANG BERCAHAYA DAN SEMBURAN YANG TERLIHAT SEPERTI EKOR.
ORBIT KOMET SANGAT LONJONG DIBANDINGKAN ORBIT PLANET.
BAGIAN – BAGIAN KOMET
a.                 INTI ADALAH BAGIAN PADAT YANG MENYERUPAI BINTANG AMAT KECIL;
b.                KOMA ADALAH DAERAH KABUT DI SEKITAR INTI;
c.                 AWAN HIDROGEN ADALAH AWAN YANG MENGELILINGI INTI DAN KOMA SEBUAH KOMET;
d.                EKOR ADALAH GAS BERCAHAYA YANG TERJADI JIKA KOMET LEWAT DEKAT MATAHARI
BEGITU KOMET BERGERAK MENDEKATI MATAHARI BAHAN – BAHAN DALAM KOMA DAN EKOR TUMBUH BERTAMBAH BESAR, HAL INI DISEBABKAN OLEH :
a.     ANGIN MATAHARI YANG TERDIRI DARI ALIRAN PARTIKEL – PERTIKEL(ELEKTRON, PROTON, DAN INTI UNSUR – UNSUR RINGAN) YANG DIPANCARKAN MATAHARI DAN DIARAHKAN MENJAUH DARI MATAHARI DENGAN KELAJUAN RATUSAN MIL PERSEKON;
b.     TEKANAN RADIASI YANG DIBANGKITKAN OLEH ENERGI RADIASI YANG DIPANCARKAN OLEH MATAHARI.
ADA DUA SEBAB MENGAPA EKOR KOMET BISA TAMPAK :
a.     GAS – GAS DAN DEBU YANG DIANGKUT OLEH KOMET MEMANTULKAN CAHAYA MATAHARI;
b.     SEBAGIAN GAS DAN DEBU MENYERAP SINAR ULTRAVIOLET DAN MENGELUARKANNYA DALAM BENTUK CAHAYA TAMPAK.

CONTOH NAMA – NAMA KOMET

Nama komet
       Periode
Terdekat dgn matahari
Halley
     76.1  tahun
 9 Februari 1986
Encke
3.3tahun
28 Desember 2003
Tempel-Tuttle
    32.92 tahun
28 Februari 1998
Kohoutek
      6.24 tahun
28 Desember 1973
Hale-Bopp
    4000  tahun
31 Maret 1997
SchwassmannWachmann 3
      5.36 tahun
 2 Juni 2006




4.     SATELIT
SATELIT ADALAH BENDA LANGIT YANG BEREDAR MENGELILINGI PLANET DAN BEREDAR BERSAMA – SAMA MENGELILINGI MATAHARI. PADA UMUMNYA ARAH ROTASI DAN REVOLUSI SATELIT SAMA DENGAN ARAH ROTASI DAN REVOLUSI PLANETNYA YAITU DARI BARAT KE TIMUR KECUALI SATELIT NEPTUNUS.
BULAN MERUPAKAN SATELIT YANG DIMILIKI OLEH BUMI YANG JARAKNYA DARI BUMI 384403 KM.
DIPERMUKAAN BULAN TIDAK ADA UDARA (HAWA), AKIBATNYA :
a.              SUHU BERUBAH SANGAT CEPAT, SUHU TERTINGGI 1100C DAN TERENDAH -1730C;
b.             BUNYI TIDAK DAPAT MERAMBAT, SEHINGGA SANGAT SUNYI;
c.              LANGIT TAMPAK KELAM;
d.             TIDAK ADA PEREDARAN AIR, SEHINGGA SANGAT KERING.
Benda-benda Lain dalam Tata Surya 4.5 5 Unknown 1.      PLANETOIDA ATAU ASTEROID PLANETOIDA ADALAH BENDA – BENDA ANGKASA KECIL YANG TERDAPAT DALAM DAERAH ANTARA ORBIT MARS DAN JUPIT...


No comments:

Post a Comment

Aturan Berkomentar :

1. Menggunakan bahasa yang sopan
2. Dilarang Berkomentar spam, flood, junk, iklan, sara, sex dsb.(Komentar Akan Saya Hapus)
3. Silahkan gunakan OpenID untuk mempermudah blogwalking

J-Theme