• About
  • Contact
  • Sitemap
  • Privacy Policy

MAkalah Kekerasan Terhadap Perempuan - BAB III

 

 BAB III
P E N U T U P


Kesimpulan

Dari keseluruhan paparan di atas dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Faktor-faktor penyebab terjadinya kekerasan terhadap perempuan dalam
rumah tangga yaitu budaya patriarki, pemahaman ajaran agama yang
keliru, kemandirian ekonomi istri, perselingkuhan suami, cemburu,
berjudi, keturunan dan ikut campurnya pihak ketiga.
2. Perlindungan hukum terhadap perempuan korban kekerasan dalam rumah
tangga diatur dalam KUHP, KUHPerdata, U U No. 1 Tahun 1974, U U
No. 7 Tahun 1984, U U No. 39 Tahun 1999 dan U U No. 23 Tahun 2004.






DAFTAR PUSTAKA

Arivia, Gadis, 2003, Filsafat Bersfektif Feminis, Yayasan Jurnal Perempuan,
Jakarta.
Aziz, Aina Rumiati, 2002, “Perempuan Korban Di Ranah Domestik”,
www.indonesia.com.
Candrakirana, Kemala, 2005, “Hentikan Kekerasan Dalam Keluarga”,
www.pontianakpost.com.
Carwoto, 2000, “Mengungkap Dan Mengeliminasi Kekerasan Terhadap Istri”,
dalam Menggugat Harmoni, Rifka Anisa, Yogyakarta.
Djannah, Fathul et al, 2002, Kekerasan Terhadap istri, LKIS, Yogyakarta.
Marx, 1987, Pendekatan Sosiologis Terhadap Hukum, Editor Adam Padgorecki,
Christoper J. Whelan, Bina Aksara, Jakarta.
Miler, Susan L., 2000, “Arres Policies for Domestic Violence and Their
Implication for Baterred” dalam It is a Crime, Women and Justice, Roslyn
Muraskin, Long Island University, Upper Sadle River, New Jersey.
Muladi, 1997, Hak Asasi Manusia, Politik Dan Sistem Peradilan Pidana, Badan
Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.
Sukerti, Ni Nyoman, 2005, “Kekerasan Terhadap Perempuan Dalam Rumah
Tangga : Kajian Dari Perspektif Hukum Dan Gender (Studi Kasus Di Kota
Denapasr)”, Tesis, Program Pascasarjana, Universitas Udayana.
Purwandar, Kristi E., 2002, “Kekerasan Terhadap Perempuan: Tinjauan
Psikologis Feminis”, dalam Pemahaman Bentuk-Bentuk Kekerasan
Terhadap Perempuan Dan Alternatif Pemecahannya, Editor Archie
Sudiarti Luhulima, Kajian Wanita Dan Gender, Universitas, Jakarta.
................, 2004, “Kekerasan Terhadap Perempuan Bentuk Sebuah Patriarki)”,
www.sekitarkita.com.
................., 2004, Kekerasan dalam Rumah Tangga (Kekerasan Domestik),
www.sekitarkita.com.
................., 2005, “Kekerasan DalamRumah Tangga”, www.terangdunia.com.
................., KUHP, terjemahan Mulyatno.





MAkalah Kekerasan Terhadap Perempuan - BAB III 4.5 5 Unknown   BAB III P E N U T U P Kesimpulan Dari keseluruhan paparan di atas dapat disimpulkan sebagai berikut : 1. Faktor-faktor penyebab terj...


No comments:

Post a Comment

Aturan Berkomentar :

1. Menggunakan bahasa yang sopan
2. Dilarang Berkomentar spam, flood, junk, iklan, sara, sex dsb.(Komentar Akan Saya Hapus)
3. Silahkan gunakan OpenID untuk mempermudah blogwalking

J-Theme